Ikuti Unit Bisnis Mahasiswa FPIK UNDIP 2020!

oleh admin | 1 Oktober 2020

FPIK, SEMARANG – Bagi kalian pengusaha muda di FPIK yang punya bisnis kreatif, langsung ikut Unit Bisnis Mahasiswa (UBM) 2020!

Persyaratan Umum

  1. Ketua tim mahasiswa atau alumni FPIK UNDIP.
  2. Beranggotakan minimal 3 orang (2 mahasiswa aktif).
  3. Memiliki unit bisnis.
  4. Memiliki produk (jasa atau barang).

Persyaratan Khusus

  1. Menyertakan salinan Kartu Tanda Mahasiswa (KTM) atau salinan ijazah* ketua dan anggota.
  2. Company profile: (Struktur pengelola, website unit bisnis, deskripsi produk dan pasarnya, cash flow).
  3. Kirim melalui surat elektronik ekobisfpikundip@gmail.com

Hadiah dan Penghargaan

  1. Uang pembinaan & sertifikat bagi UBM potensial.
  2. Rekomendasi Start Up Binaan Company MSTP Undip Jepara bagi 6 UBM terbaik.

Link Pendaftaran: bit.ly/KompetisiUBMFPIK20

Deadline Pendaftaran & Pengiriman Berkas: 1 – 8 Oktober 2020.

Kontak

Ayuk Milasari

(line.me/ti/p/~ayukmilasari)

(WhatsApp 081280493728)